Susunan Acara Kelulusan Virtual Paling Berkesan
Bukan hanya panitia Ujian Sekolah (US) / Ujian Madrasah (UM) yang beberapa bulan ke depan mulai sibuk mempersiapkan ujian, tapi ada panitia Penerimaan Peserta Didik Baru dan yang paling sibuk dan juga bingung adalah Panitia Kelulusan siswa.
Bagaimana tidak bingung, susunan acara kelulusan yang sudah turun temurun dilaksanakan harus dirombak total, karena harus mengikuti protokol kesehatan, bahkan di daerah tertentu tidak diijinkan untuk tatap muka dan harus dilaksanakan kelulusan secara virtual.
kalau dibuat sekedarnya bisa saja sih, tapi kasihan anak-anak, sudah tidak belajar tatap muka 1 tahun terakhir, jika ditambah model kelulusan yang asal-asalan.
oleh karena itu caramudah2020.blogspot.com pada postingan ini akan memberikan desain susunan acara kelulusan virtual dengan harapan bisa meninggalkan kesan yang terbaik bagi peserta kelulusan.
Sebelum nantinya sobat guru memilih bagian-bagian acara kelulusan yang akan ditampilkan sobat harus tau bagian yang wajib ada dalam susunan acara kelulusan baik secara tatap muka maupun kelulusan virtual.
adapun bagian wajib dalam acara kelulusan adalah:
- Sambutan Kepala Sekolah / Madrasah yang isinya:
- mengucapkan selamat
- nasehat melanjutkan sekolah
- mengamalkan ilmu yang sudah dipelajari
- Pengumuman Kelulusan yang isinya:
- Jumlah peserta ujian sekolah/madrasah
- Prosentase Kelulusan
- Pengumuman kelulusan
Susunan Acara Kelulusan Virtual Paling Berkesan ala Cara Mudah.
Siswa mengikuti Acara kelulusan Virtual melalui Zoom Meeting di dampingi orang tua/wali dan keluarga.
Posting Komentar untuk "Susunan Acara Kelulusan Virtual Paling Berkesan"
Silakan berkomentar yang santun